Langsung ke konten utama

Review : Martha Tilaar Salon and Spa



Habis gajian akhir bulan di tambah capeknya kerjaan, rileks di salon emang jadi hal yang pas banget kan, Ladies? Manjain tubuh juga perlu lho💗Kalau kamu biasanya apa hal yang kamu lakukan setelah gajian selain belanja? Hmm, rileks dengan pergi ke salon ini kalau dipikir semacam reward juga karena setelah capek bekerja, akhirnya hasil jerih payah bisa dipakai juga untuk memberikan reward pada otak dan tubuh yang bersinergis bekerja😆

Nah, pilihan aku untuk manjain dan merawat badan ini jatuh ke Martha Tilaar Salon and Spa (yang ini bukan endorse kok guys😋) Sebenarnya metode spa tak jauh berbeda dengan melakukan facial pada kulit wajah, hanya saja ini diaplikasikan pada seluruh kulit tubuh. Tak cuma wajah saja yang perlu mendapat perawatan khusus, kulit badanmu juga perlu.

Sekitar jam 10 pagi aku dan teman sudah sampai di sana. Karena kami berpikir kalau siang nanti keburu ramai apalagi weekend abis gajian. Lagi pula, rencananya kami mau hangout dan nonton film siangnya (duh, teratur banget ya ampe dijadwal haha).

Pertama sampai, kami ditawarkan buku menu yang isinya jenis perawatan beserta harganya. Kemudian, kami pilih paket spa yang sudah termasuk lulur dan massage (lupa nama perawatannya apa, pokoknya harganya sekitar Rp400ribuan). Setelah memilih, diantarlah kami ke ruang tunggu dan disuguhkan semacam jamu kunyit asam. Rasanya lumayan enak👍😽

Setelah itu, kami dijemput kemudian di antar ke ruangan. FYI, kami nggak seruangan karena nggak RSVP sebelumnya. Well, setelah itu tahapan pertama itu steam, sekitar 15 menit bercucur keringat barulah di massage.


Image : diskon.com

Setelah sekitar 60 menitan massage, lanjut ke lulur. Hmm, lulurnya benar-benar wangi alami banget apalagi ada musik jawa yang menemani selama perawatan (berasa lagi di kampung terus lagi di pijat-pijat, duh rileks deh jadi pengin sering-sering *ingat woy hemat uang gajian).

Nah, setelah selesai barulah berendam. Wahhh, asyikkkkk deh. Berendamnya dikasih waktu sekitar 15 menit. Setelah selesai kembali ke ruang tunggu dan kembali minum minum cantik😍😍

FYI, guys, melakukan body spa juga termasuk salah satu cara terbaik untuk melakukan detoksifikasi. Bahan-bahan alami yang terkandung pada scrub dan lulur tersebut dapat berguna untuk menyerap semua racun yang telah lama mengendap di jaringan kulit. Kalau kita rutin melakukannya, dijamin kulit akan jadi lebih sehat, segar, dan terawat. 




Scrubbing ini bertujuan untuk mengangkat sel-sel kulit mati yang selama ini membuat kulitmu jadi tampak lebih kusam dan gelap. Nah, kalau sel kulit mati ini terangkat, maka sel kulit baru yang lebih segar dan putih itulah yang akan tampak, sehingga kita pun akan terlihat tampak lebih berseri, bersih dan bersinar. Inilah kenapa spa itu penting juga buat kita. Sebenarnya buat pria pun juga bagus kok nggak hanya perempuan, karena khasiatnya yang bagus untuk kesehatan.
So, guys, sekali-sekali boleh lah rileks di salon and spa. Namun, kamu juga harus bisa membagi dan mengatur uang gajianmu dengan baik ya! Jangan sampai karena kebutuhan tersier, kebutuhan primer terbengkalai. Harus pintar-pintar mengatur waktu dan keuangan deh!

Review by Riri Anggraheni

Image : wisatajakarta

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Review : Film Thor Ragnarok

Woohooo! Ini saatnya review film bulan Oktober. Berhubung gue sukanya film bergenre thriller, adventures, heroes, mystery maka reviewnya juga berkisar ini ya😁. Kalian sudah nonton film Thor Ragnarok? Buat yang sudah pasti setuju dong film ini keren? It's the funniest Marvel movie to date. In fact, it may be the funniest superhero movie  ever . From the first scene until the very last, it's a non-stop cavalcade of jokes wrapped around an epic, sweeping space adventure. The whole thing will make you absolutely giddy . Karena saking kerennya, yang belum nonton buruan deh nonton. Bisa download atau yang bajakan juga ada hehe . Image : i.kinja-img FYI , buat yang belum update film terbaru biskop, gue akan jelasin sekilas tentang film ini. Thor Ragnarok ini adalah film super hero berdasarkan karakter Marvel Comic , nggak heran kalau pecinta komik sudah familiar. Film yang disutradari Taika Waititi ini adalah sekuel Thor dan Thor : The Dark World , serta merupakan fi...

Amazing! Things To Do In Sumba You Would Love To Embark On

Have you always wanted to travel back in time and get a taste of an ancient civilization? In Sumba, a mysterious and rugged island located in East Nusa Tenggara, southwest of Flores, you can get a glimpse of tribal villages built on hilltops and fortified by historic stone walls. If the Skull Island from the movie King Kong is real, Sumba could be a pretty good candidate to fill that title. In fact, headhunting rites are still going on and you can literally find “skull trees” in the villages where severed heads would be displayed. Here, rolling savannah and uncharted limestone hills layer the countryside, while hilltop villages with thatched tribal homes are guarded by megalithic tombs. This is also one of the prime destinations for surfers around the world. Getting there: Sleepy Waitabula, the most easterly large town in Sumba, is your western gateway to Sumba and houses the island’s largest and most modern airport, Tambolaka. On the other hand, the capital Waing...

Review Cosmetics : The Body Shop, Not Your Usual Stuff

Never really cared for aquatic fragrances before but I'm opening up to trying different fragrances. BUT, this beautiful package is actually quite nice. More like a unisex kind of scent. This package include The Body Shop White Musk Smoky Rose Eau De Toilette, White Musk Shower Gel Douche and White Musk Smoky Rose Body Lotion Lait Corporel.  I bought this Body Shop perfume for the everyday use and also because it was on sale at the Body Shop, also I did fall in love with it so I decided to buy it. Sometimes I'm kind of girly in the way I dress and style my hair and do my makeup. So I think this would suit me well. The way I look at it is, that this would be like wearing an over sized masculine watch with a pretty feminine dress. It's the juxtaposing of masculinity and femininity. It kind of offsets prettiness and balances things out. It's like something new that you didn't expect, it's the element of surprise. To me, its like coco mademoiselle perfume, e...